Mengukur Prospek Bekerja di Perusahaan Facebook

Admin,
3 Maret 2022 - 1:55

Facebook menjadi startup terbesar yang digunakan oleh hampir penduduk di dunia. Perusahaan yang didirikan oleh Mark Z.uckerberg bermarkas di California, Amerika Serikat. Keuntungan yang didapat setiap harinya tidak mampu terhitung lagi. Sang CEO menjadi sorotan dengan ragam kegeniusan yang ia miliki. Hampir sama dengan perusahaan raksasa lainnya. Dimana perusahaan ini mendesain kantor super mewah. Bukan tanpa perhitungan karena perusahaan tersebut juga memperhitungkan tingkat produktifitas dari karyawan.

Dikutip dari beberapa sumber perusahaan facebook sengaja didesain bagunan dengan desain transparan. Bahkan Mark pernah mengatakan bahwa ia tidak memiliki ruangan khusus. Semua meja kerja berada dalam ruangan terbuka. Bahkan ruang rapat dengan pihak eksternal terdesain transparan. Hal ini bertujuan agar setiap karyawan berkomunikasi dengan baik. Saking bagusnya perusahaan tersebut sering mendapat penghargaan karena bangunan super keren itu.

Mark menunjukan kebiasa yang berbeda dari CEO lainnya. Dimana ia sering menyiapkan buku-buku yang harus dibaca selama 1 tahun. Selain itu, dia juga senang mengajak karyawannya untuk mengobrol berdua. Sehingga ketika ditanya apakah Mark mengetahui setiap karyawan? Kebanyak, iya. Bukankah sampai disini terlihat jelas bagaimana orang cerdas melakukan perubahan besar? Tidak heran jika facebook jadi idaman tempat kerja oleh mayoritas anak muda dunia.

Sedangkan sekarang peluang yang disediakan olehnya dalam menerima SDM asing. Pada dasarnya, California menjadi negara pusat teknologi. Sehingga jika Anda sudah tertarik dengan dunia IT, sampai programmer. Asah kemampuan itu sampai ditahap akhir. Sebab, facebook membuka peluang besar untuk semua negara. Melansir dari beberapa sumber total karyawan Indonesia yang bekerja di kantor pusat facebook berjumlah 30 orang dan tidak harus berasal dari Universitas luar negeri. Asal profesional mereka pasti mengajak Anda bergabung. Semoga bermanfaat.

Lapor Pengaudan
Logo WhatsApp